1

Binjai, 20 Maret 2020. Bertempat di Ruang Sidang Utama Gedung B, keluarga besar Pengadilan Agama Binjai melaksanakan acara pengantar tugas Khairul Azhar Siregar, S.H., Panitera Pengadilan Agama Binjai yang mutasi ke Pengadilan Agama Tarurung dan perpisahan Linda Hayati, S.HI. yang mengundurkan diri sebagai tenaga kontrak Pengadilan Agama Binjai, dikarenakan setelah melahirkan anak kedua Linda memilih mengurus kedua anaknya dengan kesepakatan dari suaminya.  Acara yang dilaksanakan pukul 14.00 Wib ini dipimpin oleh Ketua Pengadilan Agama Binjai Masalan Bainon, S.Ag., M.H.

Selengkapnya: PA.Bji - Pengadilan Agama Binjai Gelar Acara Pengantar Tugas Dan Perpisahan Pegawai

1

Binjai, 20 Maret 2020. Ketua Pengadilan Agama Binjai Masalan Bainon, S.Ag., M.H. melantik dan mengambil sumpah empat Pejabat Kepaniteraan pada Jumat (20/03/2020). Pelantikan dan pengambilan sumpah dilaksanakan pukul 10.00 Wib di Ruang Sidang Utama Gedung B Pengadilan Agama Binjai.

Selengkapnya: PA.Bji - Pelantikan Dan Pengambilan Sumpah Panmud Permohonan, Panmud Gugatan, Dan Jurusita...

1

Pengadilan Agama Binjai langsung bereaksi cepat untuk mencegah penyebaran COVID-19 di Lingkungan Pengadilan Agama Binjai. Selaku kawal terdepan Mahkamah Agung RI, Pengadilan Agama Binjai langsung menerapkan Surat Edaran Sekretaris Mahkamah Agung Nomor 1 Tahun 2020 tentang Penyesuaian Sistem Kerja Hakim dan Aparatur Peradilan Dalam Upaya Pencegahan Penyebaran COVID-19 Lingkungan Mahkamah Agung RI dan Badan Peradilan di Bawahnya.

Selengkapnya: PA.Bji - Mencegah Itu Lebih Baik

1

Jumat 20 Maret 2020 bertempat di ruang sidang Pengadilan Agama Rantauprapat, Drs. H. Habib Rasyidi Daulay, M.H selaku Ketua PA Rantauprapat melantik 3 (tiga) Jurusita Pengganti Pengadilan Agama Rantauprapat sesuai dengan Surat Keputusan Ketua Pengadilan Agama Rantauprapat Kelas I-B Nomor : W2-A4/378,379,380/KP.04.6/III/2020 Tentang Pengangkatan Jurusita Pengganti Pada Pengadilan Agama Rantauprapat Kelas I-B Ketua Pengadilan Agama Rantauprapat Kelas I-B Memutuskan Mengangkat Pegawai Negeri Sipil yang namanya tersebut yakni : Joni, S.Ag, NIP. 19710413 199703.1.002, Drs. Syaifuddin, NIP. 19610501.199403.1.002, Kiman NIP 19631105.198703.1.009.

Selengkapnya: PA.Rap - Pelantikan Jurusita Pengganti PA Rantauprapat

1

Jumat 20 Maret 2020 Keluarga besar Pengadilan Agama Rantauprapat mengadakan jumat bersih yang melibatkan seluruh pegawai Pengadilan Agama Rantauprapat, kegiatan ini dimulai pukul 08.00 dengan semangat dan kekompakan dari semua pegawai PA Rantauprapat dan SMK Siti Banun serta SMK Alwashliyah yang sedang PKL di PA Ratauprapat.

Selengkapnya: PA.Rap - Jumat Bersih Pengadilan Agama  Rantauprapat

  • 805_bivayusmiarti.jpg